Hallo Sobat SH :D
Pada kesempatan kali ini SH akan membahas mengenai Topik yang Menarik dan yang Mudah di Pahami.
Apa si yang pengertian dari Topik yang menarik dan Mudah di Pahami itu ?
Yuk mari di simak :D
Didalam penulisan karya ilmiah, Topik yang menarik sangatlah penting untuk menarik minat pembaca untuk menyimak isi dari Karya Tulis atau Karya ilmiah yang kita sajikan. mengapa hal ini sangat penting ?
Karena kecenderungan pembaca pertama yang dilihat selain Sampul adalah Topik dan pemilihan Kata dalam karya tulis. Jika Topik yang kita angkat menarik, maka menarik pula untuk pembaca untuk membaca dan mencari tahu isi tenatang karya tulisnya.
Dari pengertiannya, topik berasal dari bahasa Yunani, yaitu “topoi”, yang berarti tempat, adalah inti utama dari semua tulisan yang hendak disampaikan atau lebih dikenal dengan topik pembicaraan. Terdapat beberapa kriteria untuk sebuah topik yang dikatakan baik.
Kedua yang akan di bahas adalah, Mudah di pahami oleh pembaca.
Dalam suatu karya tulis, setelah kita menemukan Topik yang menarik, maka selanjutnya adalah pemilihan kata dalam tulisan agar mudah di mengerti oleh pembaca agar.
sebenarnya, mudah dipahami disini adalah tidak harus selalu menggunakan bahasa yang baku, karena untuk saat ini, penggunaan bahasa Formal dan baku cenderung lebih sulit di pahami dari pada menggunakan bahasa sehari - hari karena bahasa sehari-hari cenderung leih sering digunakan dan lebih familiar sehingga untuk masyarakat luas lebih mudah untuk di pahami.
